Walikota Se-Asia Pasific Diminta Tidak Tiru Perda Anti Rokok Kota Bogor

Walikota Se-Asia Pasific Diminta Tidak Tiru Perda Anti Rokok Kota Bogor
0 Komentar

Di sisi lain, Ki Sumantri juga menyebut warga sebagai konsumen sudah turut serta berkontribusi membayar pajak melalui cukai rokok (DBHCHT) yang saat ini sudah diterima dan dimanfaatkan oleh Pemkot Bogor untuk berbagai kegiatan. “Jadi jangan sembarangan main mengharamkan produk tembakau. Ingat nasib orang lain,” pesan Ki Sumantri.

AP-CAT Summit (Asia Pacific Cities Aliance for Tobaco Control and Prevention on Noncommunicable Diseases Summit) adalah pertemuan pemerintah kota-kota dan lembaga pemerintah di wilayah Asia Pasifik yang anti pada rokok serta produk hasil tembakau lainnya. *

0 Komentar